Banyak usaha kecil dan menengah (UKM) di Indonesia mendapatkan keuntungan dan mencapai kesuksesan. Dari sekian banyak bisnis yang ada, tidak sedikit yang kandas di tengah jalan, bahkan sebelum 1 tahun berdirinya bisnis. Keterbatasan modal usaha masih menjadi salah satu penyebab sulitnya mengembangkan UKM di Indonesia, terutama bagi mereka yang mendirikan usaha di daerah di luar kota besar. Kalaupun ada bantuan …
Baca Selanjutnya »